[Kuliah] Ini Wisuda Kami, Mana Wisuda Kalian ???
by
Ginty Intan Mawarti
- Wednesday, April 15, 2015
Sebelum wisuda tanggal 28 Maret 2015, dua kali kami melakukan gladi. Gladi kotor dan gladi bersih. Gladi kotor dilaksanakan pada tanggal 25 Maret 2015. Dan gladi bersih dilakukan pada tanggal 26 Maret 2015.Sangat melelahkan. Tapi seru.